Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Perusahaan didalam dan luar negeri yang menggunakan system SAP

Gambar
Masih berhubungan dengan artikel saya yang lain mengenai SAP. Berikut adalah nama - nama perusahaan di Indonesia Raya dan di Luar Negeri, yang menggunakan jasa software milik SAP. So.. let's check it out ! Dalam Negeri : Abacus Distribution Systems Indonesia, PT ABC President AJBS Swalayan Ajinomoto Indonesia American Standard Amoco Mitsui, PT Aneka Gas Industri, PT Angkasa Pura Anugerah Pharmindo Lestari, PT Apac Inti Corpora, PT Arun NGL Astra Daihatsu Motor, PT Astra Graphia Tbk., PT Astra Honda Motor, PT Astra International Tbk., PT Astra Otoparts, PT Bagusnusa Setia Gemilang, PT Bakrie Kasei Corporation, PT Bakrie Telecom Bank Central Asia Tbk., PT Bank Danamon Bank Mandiri Bank Niaga Bank Permata Bank Permata Cab. Bintaro Jaya Bank Rakyat Indonesia, PT Berau Coal Berlian Sistem Informasi, PT BHP Coated Steel Indonesia Blue Bird Group BMW Indonesia, PT Bukaka SingTel International Bukit Muria Jaya

SAP Company Sejarah dan Ekspansi Usaha

Gambar
SAP Ekspansi Usaha : Dahulu kala segala hal berkaitan dengan pencatatan (record), pembukuan, dan pengolahan data dari karyawan, penjualan, pembelian perusahaan dilakukan secara manual. Namun semenjak munculnya komputer mekanis atau konsep mesin komputasi otomatis dibuat pada tahun 1822 oleh Charles Babbage (Referensi:  Sejarah Komputer  ) dan kemudian disusul dengan ditemukannya jaringan internet pada rentang waktu th 1965 - th 1968 (Referensi:  Sejarah Internet) , maka mulai bermunculan lah program - program pengolahan data yang dapat membantu pekerjaan administrasi manusia termasuk salah satunya SAP.  Si SAP Company ini sendiri telah jauh berkembang saat ini, menjadi perusahaan penyedia layanan untuk skala international. Dewasa ini SAP menjadi salah satu pemimpin perusahaan Software terbaik didunia. Sejarah SAP : SAP AG (FWB: SAP NYSE: SAP) adalah perusahaan Jerman yang merupakan perusahaan perangkat lunak terbesar di Eropa. SAP didirikan pada tahun 1972 dengan na

SAP Fundamental : Soal Sertifikasi SAP

Gambar
Bagi kalian - kalian yang kuliah difakultas ekonomi atau manajemen bisnis, pasti sedikit banyak mengenal mata kuliah SAP. Apa sih SAP ini? SAP sendiri adalah suatu system atau program buatan perusahaan Jerman ( Germany ) yang dipergunakan untuk mempermudah pekerjaan administrasi disuatu perusahaan atau organisasi. Dahulu kala segala hal berkaitan dengan pencatatan (record), pembukuan, dan pengolahan data dari karyawan, penjualan, pembelian perusahaan dilakukan secara manual. Namun semenjak munculnya komputer mekanis atau konsep mesin komputasi otomatis dibuat pada tahun 1822 oleh Charles Babbage (Referensi:  Sejarah Komputer ) dan kemudian disusul dengan ditemukannya jaringan internet pada rentang waktu th 1965 - th 1968 (Referensi: Sejarah Internet) , maka mulai bermunculan lah program - program pengolahan data yang dapat membantu pekerjaan administrasi manusia termasuk salah satunya SAP. Jika kalian ingin tau sejarah berdirinya perusahaan SAP, sejarahnya telah saya bahas p

Manajemen Bisnis : Pengertian Hukum Bisnis

Gambar
Apa sih Hukum Bisnis itu? Hukum Bisnis atau Business Law sebenarnya adalah  sebuah  istilah akademisi maupun praktisi, sedangkan i stilah lain dari Hukum Bisnis yaitu Hukum Dagang   ( trade Law ) dan Hukum  Perniagaan ( Commercial Law ) atau Hukum Ekonomi ( Economic Law ) . Sedangkan arti dari bisnis sendiri adalah salah satu aktifitas usaha yang utama dalam menunjang perkembangan ekonomi. (bisnis = business = kegiatan usaha). "Bisnis adalah keseluruhan kegiatan usaha yang dijalankan oleh orang atau badan secara teratur dan terus menerus yaitu berupa kegiatan mengadakan barang-barang atau jasa-jasa maupun fasilitas-fasilitas untuk diperjualbelikan, dipertukarkan, atau disewagunakan dengan tujuan mendapatkan keuntungan.” (Richard Burton Simatupang). Jika kalian bingung mengenai perbedaan dari masing-masing istilahnya, antara hukum dagang dan hukum ekonomi kalian hanya perlu fokus pada perbedaan ruang lingkupnya saja yaitu: a). Hukum Dagang atau Hukum P